Unit Reskrim Polsek Jatisari Patroli Kring Serse menyasar Pemukiman Warga

    Unit Reskrim Polsek Jatisari Patroli Kring Serse menyasar Pemukiman Warga

    Polres Karawang -  Pada hari Sabtu dinihari (28/12/2024), Unit Reskrim Polsek Jatisari Polres Karawang melaksanakan patroli kring serse di wilayah hukumnya. Patroli ini dilaksanakan mulai pukul 01.00 WIB hingga dini hari atau subuh.

    Patroli kring serse dilaksanakan oleh anggota Piket unit Reskrim Polsek Jatisari Polres Karawang.

    Patroli kring serse dilaksanakan di beberapa lokasi, antara lain:

    Jalan raya Jatisari - Balonggandu - Cikalong - Mekarsari Kec. Jatisari, Kabupaten Karawang.

    Kapolres Karawang AKBP Edwar Zulkarnain.S.I.K., S.H., M.H melalui Kapolsek Jatisari Kompol H. Bambang Sumitro., S.H., M.M., CHRA menyampaikan Kegiatannya dilakukan dalam bentuk menjaga keamanan dan ketertiban.

    "kegiatan kring Serse serta Patroli jam rawan kejahatan jalanan sebagai bentuk untuk menjaga keamanan dan ketertiban untuk menghindari tawuran serta gangguan kamtibmas lainnya, dengan adanya patroli serta kehadiran petugas kepolisian ditengah-tengah masyarakat untuk memberikan rasa aman kondusif di Wilayah Kecamatan Jatisari, " ucapnya.

    Dalam giat kring Serse serta patroli ini petugas unit Reskrim Polsek Jatisari melaksanakan Strongpoin di jalan raya Pantura Desa Cikalongsari Kecamatan Jatisari Kabupaten Karawang.

    Dengan diadakan kring Serse serta patroli ini dapat mencegah aksi kriminalitas khususnya tawuran antar gengster dan kejahatan jalanan serta menekan angka Curanmor sehingga terciptanya keamanan dan ketertiban di wilayah jatisari. Pungkasnya 

    Patroli kring serse ini berjalan dengan aman dan lancar. Tidak ada laporan tindak kejahatan yang terjadi selama patroli berlangsung.

    Polres Karawang_AKBP Edwar Zulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Dialogis Personel Polsek Lemahabang...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Kejahatan  C3 Patroli Malam Prekat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Anggota Bhabinkamtibmas Nagasari Polsek Karawang Kota melaksanakan Kegiatan Sambang
    Polri Tetapkan PT AJP dan FH Sebagai Tersangka TPPU Judi Online, Sita Uang Rp 103,27 Miliar
    Dukung Program Pemerintah, Kapolsek Bersama Camat Lemahabang Mengunjungi Rumah Lansia
    Polsek Ciampel, Brigadir Rodiana Ansori Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 dan Kejahatan Lainnya Pada Wilayah Kawasan Suryacipta Ds Kutamekar.
    Polsek CIampel, Bhabinkamtibmas Desa Kutamekar Aipda Sugianto Bersama Anggota Melaksanakan Sosialisasi Pencegahan TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) Di Wilayah Kantor SPBU Kawasan Surya Cipta Desa Kutamekar Kec.Ciampel Kab. Karawang.
    Polsek Purwasari Polres Karawang Tingkatkan  Kegiatan Patroli Cegah Gangguan Kamtibmas
    Polsek Telukjambe Timur Laksanakan Patroli Prekat di U turn Interchange Karbar
    Polsek CIampel, Aipda Handri Juniawan Bersama Anggota Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 dan Kejahatan Lainnya Di Wilayah ATM dan Perbankan Kawasan Kim Desa Parungmulya Kec. Ciampel Kab karawang.
    Prekat Polsek Banyusari Sosialisasikan Bahaya TPPO
    Polsek CIampel, Aipda Handri Juniawan Bersama Briptu Fajri RDS Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 Serta Sosialisasi Pencegahan TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) Di Wilayah Kawasan Kim Desa Parungmulya Kec. Ciampel Kab karawang.
    Sinergitas TNI-POLRI, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Ajak Warga Barugbug Jaga Kamtibmas
    Lewat giat Kring serse Unit Reskrim Polsek Tempuran. Anggota Patroli Datangi petugas Parkir Liar di wilayah hukum Polsek Tempuran. 
    Wakapolda Jabar Hadiri Peresmian Monumen Panser Saladin oleh Pangdam III/Siliwangi
    Giat Rutin Siang Hari, Polisi Polsek Tempuran Res Karawang, Laksanakan Patroli Ke Minimarket.  Guna cegah Guan Kamtibmas Wilayah Hukumnnya. 
    Polres Karawang, Kasium Polsek Karawang Kota Lakukan Pemasangan Baliho Maklumat Kepatuhan Masyarakat
    Anggota Polsek Batujaya Ciptakan Keamanan di SPBU Batujaya pada malam hari
    Sambangi Kantor Perbankan, Personel Polsek Lemahabang Sosialisasikan Layanan Call Center 110
    Polisi Gelar Patroli Perekat, Sasar Jukir Holland Bakery di Telukjambe Timur
    Cegah Aksi C3, Polsek Karawang Kota Laksanakan Patroli Wilayah di Sumarecon

    Ikuti Kami